Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Tgs Soffskill - Pengaruh Inflasi Terhadap Kinerja Keuangan

Gambar
ISSN 2303-1174 INFLASI, NILAI TUKAR, SUKU BUNGA TERHADAP RISIKO SISTEMATIS PADA PERUSAHAAN SUB-SEKTOR FOOD AND BEVERAGE DI BEI Oleh : Vanessa Pangemanan Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen Universitas Sam Ratulangi Manado email: vanessapangemanan@yahoo.com ABSTRAK Risiko sistematis atau risiko pasar, berhubungan dengan faktor-faktor risiko yang mempengaruhi pasar secara keseluruhan. Penelitian ini membahas pengaruh inflasi, nilai tukar, suku bunga terhadap risiko sistematis dalam suatu perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh antara inflasi, nilai tukar, suku bunga terhadap risiko sistematis baik secara simultan maupun secara parsial. Secara simultan diduga terdapat pengaruh antara inflasi, nilai tukar, suku bunga terhadap risiko sistematis. Penelitian yang digunakan adalah penelitian assosiatif,yaitu model untuk mencari korelasi atau hubungan kausal. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis data kuantitatif, dengan met